Pengobatan dengan Kentang

Kandungan dan Manfaat : Umbi kentang mengandung zat pati ( amilosa, amilopektin ), protein, lemak, kalsium, fosfar, besi, belerang, vitamin A, B, C.    

Kegunaan :
1. Luka Bakar
1 buah kentang, dicuci, kupas, parut. Remas parutan kentang bersama 2 sendok makan minyak kelapa. Borehkan pada bagian luka bakar, lalu balut dengan kain bersih.
2. Wajah Berminyak
2 buah kentang dikupas, parut. Oleskan parutan kentang pada wajah hingga rata, biarkan selama ½ jam. Bersihkan dengan air bersih yang dingin
3. Bisul di Kepala Anak
Sebuah kentang cuci bersih, parut. Borehkan parutan kentang pada bisul, biarkan sampai kering dan lepas sendiri. Lakukan ini sampai bisul kelihatan mengecil. Bisul akan hilang tanpa meninggalkan noda
4. Jerawat
Sebuah kentang diiris tipis-tipis, tempelkan ke seluruh wajah. Biarkan sampai kentang menjadi kering dan berwarna keabuan
5. Diabetes
Nasi yang kita makan sehari-hari diganti dengan kentang rebus, karena zat gula pada kentang lebih sedikit dibandingkan dengan nasi.
6. Anemia
Untuk anak-anak yang kurang darah sebaiknya lebih sering diberi berbagai masakan kentang.


 

SEO Stats powered by MyPagerank.Net

 Subscribe in a reader

Add to Google Reader or Homepage

Powered by FeedBurner

Waris Djati

↑ Grab this Headline Animator

My Ping in TotalPing.com Protected by Copyscape Online Copyright Protection Software DMCA.com Literature Blogs
Literature blog Submit Your Site To The Web's Top 50 Search Engines for Free! free web site traffic and promotion Submitdomainname.com Sonic Run: Internet Search Engine
eXTReMe Tracker
free search engine website submission top optimization